10 Rekomendasi Sarapan di Bogor Lezat dan Murah
August 19, 2020
Edit
Aktivitas favorit para pelancong selain mencari tempat wisata seru, mereka juga akan mencari tempat wisata kuliner di tempat yang mereka kunjungi. Karena, berburu kuliner di daerah yang dikunjungi juga merupakan hal penting dan merupakan aktivitas seru saat liburan.
Untuk Anda pecinta makanan khas nusantara, kesempatan ini adalah kesempatan emas agar Anda bisa mengenal banyak cita rasa nusantara.
Biasanya liburan selalu diawali dengan sarapan. Sarapan di tempat liburan tidak boleh sama dengan yang pernah dilakukan di rumah. Harus spesial daerah tersebut. Sehingga, jika Anda kebetulan sedang eksplore daerah Bogor dan mencari tempat sarapan yang lezat, berikut ini kami rekomendasikan rekomendasi sarapan di Bogor yang lezat dan murah.
RM Bumi Aki adalah salah satu tempat sarapan terbaik yang menyediakan berbagai menu masakan khas Sunda. RM Bumi Aki memiliki tempat yang sangat luas, nyaman, dan family friendly. Suasana saung RM Bumi Aki sangat modern.
Menu yang disajikan seperti ikan dan ayam goreng, karedok, sate, sop kambing, sop, soto, gulai, dan lain sebagainya. Sehingga cocok sekali untuk menu sarapan Anda.
RM Bumi Aki berada di Jl. Raya Pajajaran No. 52, Bantarjati, Bogor Utara, Kota Bogor. Buka dari mulai pukul 8 pagi hingga 9 malam. Untuk harga dimulai dari 30 ribu per porsinya.
Doclang sendiri adalah makanan campuran antara gado-gado, ketoprak, dan tahu tek. Uniknya, Doclang ini dicampur dengan lontong yang dibungkus dengan daun talas.
Untuk harga, Doclang dibandrol dengan harga Rp. 13000 saja. Dengan harga murah seperti itu, Doclang sangat cocok untuk dijadikan menu sarapan dan Anda bisa melanjutnya eksplore kota Bogor.
Doclang Bapak Odik terletak di Jl. Pasir Kuda no. 23, Pasir Jaya, Bogor Barat. Buka dari pukul 7 pagi hingga 12 siang.
Warung ini menyediakan makanan untuk sarapan dengan hidangan yang super enak. Di sini Anda bisa mencoba nasi timbel dengan nasi goreng dilengkapi dengan berbagai varian sambal yang mantap.
Selain nasi timbel ayam, Anda juga bisa memilih paket nasi timbel empal. Untuk harganya sendiri sangat murah, nasi timbel ayam dibandrol dengan harga 25 ribu saja. Sementara untuk daging empal dibandrol dengan harga 30 ribu saja. Di jamin Anda akan mendapatkan sarapan yang memuaskan di sini.
Tempatnya berada di sekitar kebun Raya Bogor. Anda bisa mencoba Sop Buntut Goreng yang sangat khas dan lezat di sini.
Suasana Grand Garden Resto & Cafe terasa sangat sejuk, Anda bisa menikmati keindahan alam Kebun Raya Bogor sambil sarapan. Dan tempat ini juga sering digunakan sebagai tempat untuk menjamu Presiden loh.
Untuk harga, menu sarapan di Grand Garden Resto & Cafe dibandrol dengan harga mulai 30 ribu saja. Buka setiap hari mulai pukul 9 pagi hingga 11 malam.
Jika Anda sedang eksplore Bogor dan jalan-jalan di sekitaran Kebun Raya Bogor, tidak ada salahnya untuk sarapan di Klappertaart Huize & Resto. Resto ini menyediakan aneka Klappertaart dengan berbagai toping yang lezat.
Untuk harga klappertaart original, dibandrol dengan harga Rp. 17.500 saja. Anda bisa memakannya di tempat atau dibawa pulang untuk oleh-oleh keluarga dan kerabat di rumah.
Resto ini berada di dekat Kebun Raya Bogor, buka dari mulai pukul 6 pagi hingga pukul 10 malam. Tempatnya berada di Jl. Pangrango no. 25 Babakan, Bogor Tengah.
Tempat yang sama dekat dengan Klappertaart Huize & Resto ada Kedai Kita. Kedai kita memiliki beragam menu ala barat. Seperti lasagna, beef, pizza, zupa soup, dan mie hot plate. Ini cocok untuk Anda yang sedang ingin makan-makanan barat.
Yang spesial di Kedai Kita adalah Pizzanya yang super spesial. Karena proses memasaknya yang masih tradisional, yaitu menggunakan kayu bakar.
Jika ingin memulai sarapan dengan aneka susu, Anda bisa datang ke Momo Milk Barn. Di tempat ini tersedia berbagai menu dengan bahan dasar susu murni yang lezat.
Tempat ini selalu menjadi favorit keluarga, apalagi di waktu weekend. Anda juga harus antri untuk bisa makan di sini. Karena memang menu yang mereka sajikan sangat spesial dan bisa dijadikan sebagai tempat sarapan sehat sebelum kembali eksplore tempat seru di Bogor.
Momo Milk Barn sangat mudah ditemukan, karena berada di wilayah Jalan Pajajaran. Sangat mudah dijangkau kendaraan, bahkan angkutan umum selalu lewat Momo Milk Barn.
Berada di Jl. Surya Kencana, Gg. Aut, Gudang, Laksa Aut Mang Wahyu menjadi menu sarapan favorit setiap orang. Laksa adalah makana favorit khas bogor. Di sini Anda bisa mendapatkan hidangan laksa dengan citarasa khas yang sangat terjaga dan harga terjangkau.
Laksa adalah makanan yang cocok untuk sarapan. Dalam satu porsi laksa, Anda bisa mendapatkan ketupat, bihun, oncom, tahu, telur rebus dan daun kemangi. Ditambah dengan kuah santan dan serundeng kelapa di atasnya. Harga Laksa Aut Mang wahyu dibandrol dengan harga 15 ribu saja per porsinya. Murah bukan?
Untuk Anda pecinta Lasagna, datanglah ke MP Lasagna Gulung yang ada di Bogor Tengah tepatnya di Jl. Salak. Tempat ini sangat hits di Bogor, sehingga selalu menjadi tempat favorit banyak orang. Tempat ini selalu ramai setiap malam hari, karena banyak anak mudah yang nongkrong di sini.
Lasagna gulung yang tersedia di MP Lasagna Gulung ini adalah Lasagna terlezat di Bogor. Isinya yang super creamy membuat Lasagna gulung ini selalu menjadi favorit banyak orang. Didalamnya terdapat perpaduan telur, sayur bayam, dan keju yang lumar di mulut.
Untuk Anda yang biasa sarap roti, Anda bisa datang ke Bogor Permai Baker & Restaurant. Tempat ini sangat terkenal di Bogor dan bisa jadi tempat rekomendasi sarapan di Bogor
Jika Anda tidak cukup dengan sarapan roti, di tempat ini juga tersedia lontong cap go meh yang super lezat. Tempat ini sudah terkenal dan menjadi favorit setiap orang yang datang ke Bogor.
Bogor Permai Bakery & Restaurat berada di Jl. Jendral Sudirman No. 23 A, Pabaton, Bogor Tengah. Buka setiap hari mulai pukul 6 pagi hingga setengah sembilan malam. Harga mulai dari Rp. 20.000 saja.
Itulah rekomendasi sarapan di Bogor yang lezat dengan harga yang murah. Anda bisa memilih tempat yang kami rekomendasikan sesuai dengan selera dan budget yang Anda miliki. Selamat mencoba menu sarapan lezat di Bogor.
Untuk Anda pecinta makanan khas nusantara, kesempatan ini adalah kesempatan emas agar Anda bisa mengenal banyak cita rasa nusantara.
Biasanya liburan selalu diawali dengan sarapan. Sarapan di tempat liburan tidak boleh sama dengan yang pernah dilakukan di rumah. Harus spesial daerah tersebut. Sehingga, jika Anda kebetulan sedang eksplore daerah Bogor dan mencari tempat sarapan yang lezat, berikut ini kami rekomendasikan rekomendasi sarapan di Bogor yang lezat dan murah.
- Rekomendasi Sarapan di Bogor RM Bumi Aki
RM Bumi Aki adalah salah satu tempat sarapan terbaik yang menyediakan berbagai menu masakan khas Sunda. RM Bumi Aki memiliki tempat yang sangat luas, nyaman, dan family friendly. Suasana saung RM Bumi Aki sangat modern.
Menu yang disajikan seperti ikan dan ayam goreng, karedok, sate, sop kambing, sop, soto, gulai, dan lain sebagainya. Sehingga cocok sekali untuk menu sarapan Anda.
RM Bumi Aki berada di Jl. Raya Pajajaran No. 52, Bantarjati, Bogor Utara, Kota Bogor. Buka dari mulai pukul 8 pagi hingga 9 malam. Untuk harga dimulai dari 30 ribu per porsinya.
- Rekomendasi Sarapan di Bogor Doclang Bapak Odik
Doclang sendiri adalah makanan campuran antara gado-gado, ketoprak, dan tahu tek. Uniknya, Doclang ini dicampur dengan lontong yang dibungkus dengan daun talas.
Untuk harga, Doclang dibandrol dengan harga Rp. 13000 saja. Dengan harga murah seperti itu, Doclang sangat cocok untuk dijadikan menu sarapan dan Anda bisa melanjutnya eksplore kota Bogor.
Doclang Bapak Odik terletak di Jl. Pasir Kuda no. 23, Pasir Jaya, Bogor Barat. Buka dari pukul 7 pagi hingga 12 siang.
- Rekomendasi Sarapan di Bogor Nasi Timbel M11
Warung ini menyediakan makanan untuk sarapan dengan hidangan yang super enak. Di sini Anda bisa mencoba nasi timbel dengan nasi goreng dilengkapi dengan berbagai varian sambal yang mantap.
Selain nasi timbel ayam, Anda juga bisa memilih paket nasi timbel empal. Untuk harganya sendiri sangat murah, nasi timbel ayam dibandrol dengan harga 25 ribu saja. Sementara untuk daging empal dibandrol dengan harga 30 ribu saja. Di jamin Anda akan mendapatkan sarapan yang memuaskan di sini.
- Rekomendasi Sarapan di Bogor Grand Garden Resto & Cafe
Tempatnya berada di sekitar kebun Raya Bogor. Anda bisa mencoba Sop Buntut Goreng yang sangat khas dan lezat di sini.
Suasana Grand Garden Resto & Cafe terasa sangat sejuk, Anda bisa menikmati keindahan alam Kebun Raya Bogor sambil sarapan. Dan tempat ini juga sering digunakan sebagai tempat untuk menjamu Presiden loh.
Untuk harga, menu sarapan di Grand Garden Resto & Cafe dibandrol dengan harga mulai 30 ribu saja. Buka setiap hari mulai pukul 9 pagi hingga 11 malam.
- Klappertaart Huize & Resto
Jika Anda sedang eksplore Bogor dan jalan-jalan di sekitaran Kebun Raya Bogor, tidak ada salahnya untuk sarapan di Klappertaart Huize & Resto. Resto ini menyediakan aneka Klappertaart dengan berbagai toping yang lezat.
Untuk harga klappertaart original, dibandrol dengan harga Rp. 17.500 saja. Anda bisa memakannya di tempat atau dibawa pulang untuk oleh-oleh keluarga dan kerabat di rumah.
Resto ini berada di dekat Kebun Raya Bogor, buka dari mulai pukul 6 pagi hingga pukul 10 malam. Tempatnya berada di Jl. Pangrango no. 25 Babakan, Bogor Tengah.
- Rekomendasi Sarapan di Bogor Kedai Kita
Tempat yang sama dekat dengan Klappertaart Huize & Resto ada Kedai Kita. Kedai kita memiliki beragam menu ala barat. Seperti lasagna, beef, pizza, zupa soup, dan mie hot plate. Ini cocok untuk Anda yang sedang ingin makan-makanan barat.
Yang spesial di Kedai Kita adalah Pizzanya yang super spesial. Karena proses memasaknya yang masih tradisional, yaitu menggunakan kayu bakar.
- Momo Milk Barn
Jika ingin memulai sarapan dengan aneka susu, Anda bisa datang ke Momo Milk Barn. Di tempat ini tersedia berbagai menu dengan bahan dasar susu murni yang lezat.
Tempat ini selalu menjadi favorit keluarga, apalagi di waktu weekend. Anda juga harus antri untuk bisa makan di sini. Karena memang menu yang mereka sajikan sangat spesial dan bisa dijadikan sebagai tempat sarapan sehat sebelum kembali eksplore tempat seru di Bogor.
Momo Milk Barn sangat mudah ditemukan, karena berada di wilayah Jalan Pajajaran. Sangat mudah dijangkau kendaraan, bahkan angkutan umum selalu lewat Momo Milk Barn.
- Laksa Aut Mang Wahyu
Berada di Jl. Surya Kencana, Gg. Aut, Gudang, Laksa Aut Mang Wahyu menjadi menu sarapan favorit setiap orang. Laksa adalah makana favorit khas bogor. Di sini Anda bisa mendapatkan hidangan laksa dengan citarasa khas yang sangat terjaga dan harga terjangkau.
Laksa adalah makanan yang cocok untuk sarapan. Dalam satu porsi laksa, Anda bisa mendapatkan ketupat, bihun, oncom, tahu, telur rebus dan daun kemangi. Ditambah dengan kuah santan dan serundeng kelapa di atasnya. Harga Laksa Aut Mang wahyu dibandrol dengan harga 15 ribu saja per porsinya. Murah bukan?
- Rekomendasi Sarapan di Bogor MP Lasagna Gulung
Untuk Anda pecinta Lasagna, datanglah ke MP Lasagna Gulung yang ada di Bogor Tengah tepatnya di Jl. Salak. Tempat ini sangat hits di Bogor, sehingga selalu menjadi tempat favorit banyak orang. Tempat ini selalu ramai setiap malam hari, karena banyak anak mudah yang nongkrong di sini.
Lasagna gulung yang tersedia di MP Lasagna Gulung ini adalah Lasagna terlezat di Bogor. Isinya yang super creamy membuat Lasagna gulung ini selalu menjadi favorit banyak orang. Didalamnya terdapat perpaduan telur, sayur bayam, dan keju yang lumar di mulut.
- Bogor Permai Bakery & Restaurant
Untuk Anda yang biasa sarap roti, Anda bisa datang ke Bogor Permai Baker & Restaurant. Tempat ini sangat terkenal di Bogor dan bisa jadi tempat rekomendasi sarapan di Bogor
Jika Anda tidak cukup dengan sarapan roti, di tempat ini juga tersedia lontong cap go meh yang super lezat. Tempat ini sudah terkenal dan menjadi favorit setiap orang yang datang ke Bogor.
Bogor Permai Bakery & Restaurat berada di Jl. Jendral Sudirman No. 23 A, Pabaton, Bogor Tengah. Buka setiap hari mulai pukul 6 pagi hingga setengah sembilan malam. Harga mulai dari Rp. 20.000 saja.
Itulah rekomendasi sarapan di Bogor yang lezat dengan harga yang murah. Anda bisa memilih tempat yang kami rekomendasikan sesuai dengan selera dan budget yang Anda miliki. Selamat mencoba menu sarapan lezat di Bogor.